Halaman ini merupakan halaman pelayanan Kerja Praktek (KP) mahasiswa Program Studi Teknik Mesin (PSTM). Mahasiswa melakukan pendaftaran KP disini. Untuk mengakses formulir-formulir yang ada pada halaman ini, mahasiswa harus menggunakan akun email dengan domain @mhs.unsyiah.ac.id.
TAHAPAN PELAKSANAAN KP (Unduh S.O.P Kerja Praktek PSTM disini)
- Mengambil KP saat mengisi KRS online
- Mendaftar KP
- Mahasiswa mengirim surat pengantar KP ke Perusahaan
- Menerima surat balasan penerimaan KP dari perusahaan
- Mahasiswa melapor ke pembimbing dan konsultasi Tugas Khusus
- Mahasiswa berangkat KP ke Perusahaan
- Mahasiswa melapor ke pembimbing KP setelah selesai KP serta konsultasi penyelesaian Laporan KP
- Mahasiswa mengumpulkan Laporan KP ke Prodi.
- Dosen pembimbing KP menyerahkan nilai ke Prodi
- Nilai Masuk ke sistem.
DAFTAR MAHASISWA YANG MENDAFTAR KP
DAN PROGRES SURAT PENGANTAR KP DAN PENUNJUKAN PEMBIMBING KP